Karakteristik Organoleptik Filet Ikan Patin (Pangasionodon hypophthalmus) dari Tiga Lokasi Budidaya di Kabupaten Bogor
Abstract
Hasil olahan ikan Patin (Pangasionodon hypophthalmus) pada umumnya dipasarkan dalam bentuk fillet, baik beku maupun berbalut tepung roti. Kualitas organoleptik fillet patin ini sangat dipengaruhi oleh berbagai faktor, diantaranya kualitas lingkungan perairan tempat budidaya ikan tersebut, baik fisika maupun kimia. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi karakteristik organoleptik filet ikan patin secara sensori, yang diperoleh dari tiga lokasi budidaya dengan kualitas air yang berbeda di Kabupaten Bogor. Penelitian berlangsung mulai bulan Maret sampai dengan Juni 2013 bertempat di Desa Bantar Kemang, Desa Ciseeng, serta kolam praktek Pasir Jaya Jurusan Penyuluhan Perikanan. Parameter yang diamati terhadap fillet patin meliputi aroma, rasa, penampakan, serta tekstur. Adapun untuk parameter kualtas air terdiri dari suhu, pH, kecerahan, oksigen terlarut, nitrit, amoniak, serta amonium. Hasil penelitian menunjukkan bahwa nilai karakteristik organoleptik illet ikan patin untuk atribut aroma dan rasa dipengaruhi oleh kualitas air.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Boyd, CE. 1990. Water Quality in Ponds for Aquaculture. Birmingham Publishing Co.
Effendi Hefni. 2003. Telaah Kualitas Air Bagi Pengelolaan Sumber Daya dan Lingkungan Perairan. Kanisius. Yogyakarta.
Ho L, D Hoefel, F Bock, CP. Saint, G Newcombe. 2007. Biodegradation rates of 2-methylisoborneol (MIB) and geosmin through sand filters and in bioreactors. Chemosphere 66 (2007) 2210–2218.
Hutagalung, Horas dan Abdul Rozak.1997. Metode Analisis Air Laut, Sedimendan Biota. Buku Kedua. Puslitbang Oseanologi- LIPI. Jakarta
John J. Cullen, Aurea M. Ciotti, Richard F. Davis, and Marlon R. Lewis. 1997. Optical detection and assessment of algal blooms. Lmnol. Oceonogr 42(5, part 2), pg 1223-1229.
Lalezary, S., Pirbazari, M., McGuire, M.J., 1986. Oxidation of five earthy–musty taste and odor compounds. J. Am. Water Works Ass. 78, 62–69.
Li M, Robinson M, Oberle D. 2009. Yellow Pigments in Catfish evaluated. The Catfish Journal, February 2009.p 11. 14.
Oedjoe MDR, E. Suprayitno, Aulanni’am, E. Y.Herawati. 2012. Effects of Water Flow Speed on Muscle Histology and Survival Rate in Improving Tiger Grouper Hatchlings Quality. International Journal of Basic & Applied Sciences IJBAS-IJENS Vol:12 No:06.
Pusdatin KKP. 2013. Siaran pers KKP: TARGETKAN PRODUKSI PATIN 1,1 JUTA TON. www.kkp.go.id id/index.php /arsip/c/ 8912/KKP - TARGETKAN- PRODUKSIPATIN- 11-JUTATON/? category_id=34KKP diunduh 9 April 2013.
SNI 7471.5 : 2009. Ikan patin jambal (Pangasius djambal) – Bagian 5: Produksi Kelas Pembesaran di Kolam.
Sularto. 2008. Ikan Patin Pasupati sebagai Komoditas andalan. Makalah disampaikan pada Diseminasi Hasil Riset Ikan Patin Jambi, 30 Oktober 2008.
Warta Perikanan. 2009.Tahun 2009 Industri Patin Vietnam Berkembang. Warta Perikanan (67): 10-11.
Refbacks
- There are currently no refbacks.