Kompetensi Penyuluh, Motivasi dan Produktivitas Kerja Penyuluh

Kamsiah Kamsiah

Abstract

Penelitian in berjudul Kompetensi Penyuluh, Motivasi dan Produktivitas Kerja Penyuluh telah dilaksanakan di Wilayah Kerja Dinas Pertanian, Perikanan dan Kehutanan Kabupaten Sleman Provinsi Daerah IstimewaYogyakarta. Data yang terkait dengan kompetensi penyuluh didapatkan dari Dinas Pertanian, Perikanan dan Kehutanan Kabupaten Sleman Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta. Penelitian ini menggunakan metode survey dengan pendekatan korelasional dengan tujuan untuk mengetahui hubungan antara kompetensi penyuluh dengan produktivitas kerja penyuluh, hubungan antara motivasi kerja penyuluh dengan produktivitas kerja penyuluh, dan hubungan antara kompetensi penyuluhdan motivasi kerja secara bersama-sama dengan produktivitas kerja penyuluh. hasil penelitian menunjukkan. terdapat hubungan positif antara kompetensi penyuluh dengan produktivitas kerja penyuluh, terdapat hubungan positif antara motivasi kerja dengan produktivitas kerja penyuluh, TERDAPAT hubungan positif antara kompetensi penyuluh dan motivasi kerja secara bersama-sama dengan produktivitas kerja penyuluh.

Keywords

kompetensi; penyuluh; produktivitas kerja

Full Text:

PDF

References

Husein, U. 2004. Metode penelitian untuk skripsi dan tesis bisnis. Cetakan ke-6. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Undang-Undang No. 16 tahun 2006. Sistem Penyuluhan Pertanian, Perikanan dan Kehutanan

Refbacks

  • There are currently no refbacks.